Widget HTML #1

Rasa, Jarak dan Waktu

Ruang Berbagi dan Informasi

 Rasa, Jarak dan Waktu

Akan ku tulis sebuah cerita

Tentang Rasa , jarak dan waktu 

Pada semburat jingga di kala senja 

Bahwa rinduku yang pernah kau tinggalkan ditepian hati

Telah hilang terbawa temaram senja

Meskipun hanya sejenak

Tapi senja telah membawa rasa itu.bersembunyi di balik malam

 kini kisah kita telah berbeda

Raga kita terpisah oleh jarak

Tapi jingga yang kita lihat selalu sama 

Meski pada jarak.yang berbeda

Terima kasih..

Telah kau genggam jiwaku

Meski tak sempat raga terpaut

Dan senja telah mengajarkan kita bahwa sesuatu

Yang indah tak selamanya berakhir bahagia


Adiyana.A

Galela, 8 Jan 2021

Sumber
1

Ubah Ikuti Blog

Traktir creator minum kopi dengan cara memberi sedikit donasi. Silahkan Pilih Metode Pembayaran

9 komentar untuk "Rasa, Jarak dan Waktu"

Apriani1919 9 Januari 2021 pukul 08.35 Hapus Komentar
Kerrren
Warkasa1919 9 Januari 2021 pukul 09.43 Hapus Komentar
Keren👍 terimakasih untuk artikelnya, Mbak Yana☺️🙏
Fukuro 9 Januari 2021 pukul 11.50 Hapus Komentar
Bagus, ini puisi kan ?



jangan lupa kunjungi balik & tinggalin komen,
https://aisurunihongo.blogspot.com/2021/01/lirik-terjemahan-co-shu-nie-lamp.html
Warkasa1919 9 Januari 2021 pukul 14.35 Hapus Komentar
Sudah saya kunjungi balik. hehehe.. trims ya atas kunjungannya ke blog ini
Nitamarelda.com 9 Januari 2021 pukul 16.35 Hapus Komentar
Bagus puisinya
Sudibjo 14 Januari 2021 pukul 13.18 Hapus Komentar
wow puitis banget..
menggambarkan hati seseorang karena ldr hehe
Nursini Rais 19 Januari 2021 pukul 18.19 Hapus Komentar
Puisinya keren dan maknyus ....
Nursini Rais 22 Januari 2021 pukul 21.26 Hapus Komentar
Senja telah membawa rasa, mak nyuuuss ....
Guru Penyemangat 22 Januari 2021 pukul 22.45 Hapus Komentar
Keren mah ini :-)