Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Widget HTML #1

Ketahui Penyebab Ponsel Cepat Panas dan Cara Mengatasinya

Ruang Berbagi dan Informasi

 

Penyebab ponsel panas ada banyak, kondisi lingkungan dan pemakaian secara berlebihan sering jadi penyebab utamanya. Panas bisa membuat ponsel cepat rusak. Jika ponsel Anda panas setelah penggunaan berjam-jam itu masih wajar.

Tetapi apabila ponsel cepat panas walau hanya digunakan sebentar, Anda harus cari tahu apa penyebabnya. Berikut ini penyebab ponsel cepat panas dan cara mengatasinya.

Apa Saja Penyebab Ponsel Cepat Panas?

1.      Baterai Bermasalah

Baterai bermasalah menyebabkan baterai cepat habis. Selain itu, baterai bocor juga membuat ponsel cepat panas. Masalah baterai amat serius. Banyak kasus ponsel meledak dikarenakan masalah pada baterai.

2.      Sinyal Selular Lemah

Sinyal lemah juga bisa menjadi salah satu penyebab ponsel cepat panas. Salah satu solusi yang bisa dilakukan yaitu dengan mematikan sinyal seluler. Anda juga bisa menghubungkan ponsel tersebut ke wi-fi supaya internet jadi lebih lancar

3.      Main Game Terlalu Lama

Salah satu aplikasi yang paling banyak menguras baterai yaitu game. Lagi makan membuat chipset, layar, storage serta RAM harus bekerja secara ekstra keras. Hal itulah yang pada akhirnya akan membuat komponen dari ponsel milik anda cepat sekali panas. Terlebih lagi jika bermain game dengan intensitas yang tinggi.

4.      Bug pada Aplikasi

Penyebab ponsel cepat panas selanjutnya yaitu bug pada aplikasi. Salah satu bug yang menyebalkan adalah membuat aplikasi berjalan terus di latar belakang. Selain memakan RAM dan baterai, aplikasi yang berjalan terus membuat ponsel cepat panas.

Untuk itu batasi pemakaian ponsel untuk main permainan. Terlebih apabila ponsel Anda tidak punya pendingin internal. Main permainan lama di suhu lingkungan panas membuat suhu ponsel jauh lebih panas dari umumnya.

5.      Lingkungan yang Panas

Suhu ponsel yang sudah panas karena operasional, ditambah dengan suhu panas dari luar. Suhu ponsel jadi 2-3x lebih panas dari umumnya. Meletakkan ponsel di dashboard mobil juga membuat ponsel panas. Suhu yang amat tinggi bisa merusak ponsel, bahkan ada kasus ponsel meledak karena menaruh ponsel di dashboard.

6.      Streaming Berjam-jam

Penyebab ponsel cepat panas selanjutnya adalah menonton film streaming berjam-jam. Nonton film di YouTube, Netflix, atau Viu bisa menguras baterai lebih cepat. Menonton streaming membuat layar, speaker, dan modem bekerja terus menerus. Apabila layar tetap aktif dalam jangka waktu lama membuat ponsel cepat panas, terutama di bagian depan.

7.      Memakai Charger Palsu

Baterai rusak bisa jadi penyebab ponsel cepat panas. Penyebab baterai rusak bisa bermacam-macam. Salah satunya adalah pemakaian charger palsu. Pasokan daya dari charger palsu tidak sesuai dengan keperluan ponsel.

Kerusakan pada komponen charging membuat ponsel cepat panas. Hindari pemakaian charger palsu. Jika mau beli charger merk lain, sesuaikan daya dengan keperluan ponsel Anda.

8.      Kecerahan Layar Terlalu Tinggi

Mengatur kecerahan layar terlalu tinggi membuat ponsel cepat panas. Menaikkan kecerahan layar ponsel sampai maksimal akan memaksa baterai bekerja lebih keras. Selain membuat baterai cepat habis, bagian layar juga lebih cepat panas. Mengatur layar terlalu cerah juga membuat mata cepat silau. Pastinya tidak nyaman karena membuat mata cepat lelah.

Cara Mengatasi Ponsel Cepat Panas

Setelah mengetahui penyebab ponsel cepat panas, tentu akan amat gampang untuk mengatasinya. Sebenarnya produsen ponsel sudah mendesain ponsel sedemikian rupa agar tidak cepat panas. Tetapi beragam faktor internal dan eksternal bisa menyebabkan ponsel cepat panas. Baca juga: Penyebab laptop cepat panas.

Untuk mengatasi hal tersebut, Anda bisa mengatasi ponsel cepat panas dengan beberapa langkah berikut ini:

  • Matikan atau uninstal aplikasi yang bermasalah

  • Batasi pemakaian ponsel, maksimal 1 jam untuk permainan atau streaming.

  • Hindari sinar matahari langsung

  • Atur kecerahan layar supaya tidak terlalu tinggi

  • Pakai charger asli

  • Matikan selular saat susah sinyal, atau hubungkan ke WiFi

  • Cek dan lakukan update rutin OS dan aplikasi

Itulah beberapa penyebab nonsel cepat panas dan cara mengatasinya. Terima kasih sudah membaca artikel ini hingga tuntas sampai ke bawah. Semoga bermanfaat ya. Salam

Ubah Ikuti Blog


Silahkan berlangganan untuk membaca Konten Premium, Kami mengemas berita dengan gaya bercerita

Konten Premium adalah salah satu jenis artikel pilihan yang tersedia di warkasa1919.com. Semua artikel yang dikunci dapat di akses cukup dengan menggunakan nomor ID langganan.

Artikel biasa adalah konten yang bisa diakses oleh semua pengunjung warkasa1919.com. Konten Premium adalah konten yang dapat diakses dengan sistem berlangganan pada situs dalam jaringan (online). Konten Premium disajikan dengan artikel yang lebih mendalam.

Cukup   daftar di sini lalu dapatkan kode unik setelah melakukan pembayaran.

  • Dengan berlangganan Konten Premium, Anda mendapatkan semua berita dan informasi yang tidak disajikan pada konten biasa.
  • Dengan berlangganan Konten Premium, berarti Anda turut membantu keberlangsungan blog ini.  juga mendukung keberlangsungan informasi yang akan menjadi sumber kepercayaan diri ketika membuat keputusan.
  • Untuk benefit-benefit sebesar itu, harga berlangganan Konten Premium tergolong murah dan sangat bermanfaat.

 Untuk transaksi berlangganan Konten Premium dapat memilih Metode Pembayaran

Cukup masukan kode unik, Konten Premium bisa diakses melalui berbagai perangkat digital, seperti telepon pintar (smartphone), komputer genggam tablet, laptop, atau komputer meja (desktop).

Ketentuan Umum

  1. Dengan memakai produk artikel berbayar ini berarti Anda setuju untuk terikat dan patuh pada syarat dan ketentuan yang berlaku.
  2. Syarat dan ketentuan ini dapat berubah sewaktu-waktu dan Kami tidak berkewajiban untuk memberitahukannya kepada Anda.
  3. Syarat dan ketentuan ini dibuat untuk kepentingan bersama, untuk menjaga hak dan kewajiban masing-masing pihak, dan tidak dimaksudkan untuk merugikan salah satu pihak.

Dukungan

  1. Pelayanan support hanya melalui WhatsApp 
  2. Support hanya berlaku dengan syarat dan ketentuan 
  3. Tidak ada jaminan support gratis akan selalui diberikan. Namun begitu, Anda tidak perlu khawatir. Selama Kami masih online, setiap chatt yang masuk akan selalu diusahakan untuk dibalas.

Pemesanan dan Pembatalan

  1. Semua yang sudah dipesan/beli tidak bisa dikembalikan untuk alasan apapun.

Pembayaran

  1. Mata uang yang dipakai untuk pembayaran adalah Rupiah (IDR).
  2. Pembayaran bisa melalui ATM, internet banking, mobile banking, setoran tunai, maupun transfer antarbank ke rekening bank yang telah kami informasikan kepada Anda.
  3. Pembayaran dianggap lunas jika uang telah kami terima sesuai dengan jumlah yang harus dibayarkan. Segera lakukan konfirmasi kepada kami melalui fitur Konfirmasi Pembayaran yang tersedia di Warkasa1919.com atau melalui telepon/WA/email.
  4. Bank : BNI No Rek : 0223432494 A/N : Warkasa. 
  5. Kirim bukti transfer pembayaran  dan informasi pemesanan ke WhatsApp

Artikel Konten Premium dapat di share link-nya, tetapi bagi yang belum berlangganan hanya bisa membaca sebagian kontennya.

Pilih Layanan Kami

Nikmati akses tanpa batas dan mari bergabung bersama Warkasa1919.com

  • Artikel Premium
  • Jasa
  • Buku