Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Widget HTML #1

Pemilihan Ketua Komite di SDN Sadagori 1

Ruang Berbagi dan Informasi

 

 

KEANGGOTAAN DAN MASA JABATAN KOMITE SEKOLAH 

Ruang Berbagi dan Informasi – Komite sekolah adalah badan mandiri yang mewadahi peran serta masyarakat dalam rangka meningkatkan mutu, pemerataan dan efisiensi pengelolaan pendidikan di satuan pendidikan, baik pada pendidikan pra-sekolah, jalur pendidikan sekolah   maupun jalur pendidikan di luar sekolah. (Kemendiknas nomor: 044/U/2002).


PEMILIHAN KETUA KOMITE SDN SADAGORI 1

Hari Sabtu, tanggal 10 September 2022 tepat pukul 08.00 WIB, pemilihan ketua komite sekolah dimulai. Ada empat kandidat yang mencalonkan diri untuk menjadi ketua komite sekolah. Para kandidat itu adalah  Deden Iman Cahyadi perwakilan dari kelas 2,  Firman Abidin perwakilan dari kelas 5A, Siti Rochmah perwakilan dari kelas 5B dan Titin Supartini perwakilan dari kelas 4. 

Satu bulan sebelum hari H, saya menunjuk ketua panitia pemilihan komite sekolah, yaitu pak Sukhadiana dibantu oleh para guru. Cara pelaksanaan komite saya serahkan pada panitia, saya hanya memberi pengertian bahwa pemilihan komite harus LUBER (Langsung, Umum, Bebas, Rahasia) dan diharapkan para peserta didik dapat belajar dan mengenal pemilihan pemimpin seperti apa.

Penulis salut dengan Tim Work di SDN Sadagori 1, ide-idenya sangat luar biasa, mereka sendiri yang membuat kertas suara, kotak suara dan tempat pencoblosan. Ketua panitia selalu berkoordinasi dengan penulis.

Terbukti hari Sabtu ini, orangtua hadir dan antusias untuk memilih komite sekolah yang baru. Meski tidak 100% mereka hadir, tapi sudah melebihi 50% kehadiran orangtua siswa.

Kegiatan pencoblosan dibuka dari pukul 09.00 WIB sampai dengan pukul 11.00 WIB  kemudian dilanjut kembali pada pukul 12.30 WIB  untuk penghitungan suara. Kegiatan pemilihan komite sekolah berakhir pukul 13.30 WIB dengan suara terbanyak berjumlah 100 diperoleh nomor urut 2 yaitu bapak Firman Abidin dan otomatis beliau terpilih sebagai ketua Komite masa periode 2022 -2025.

Pihak sekolah memberi batas waktu 1 Minggu memberi kesempatan ketua baru membentuk pengurus inti Komite Sekolah.

Penulis mengadakan pemilu Komite Sekolah secara langsung dan semua Orangtua berhak memilih kandidat mereka dari hati nurani dengan harapan, Ketua Komite itu adalah pilihan mereka bukan ditentukan oleh pihak sekolah.

Penulis berharap pengurus baru bisa bekerjasama dengan pihak sekolah dan mitra bagi kami.

Selamat penulis ucapkan pada Ketua Komite terpilih, semoga SDN Sadagori 1 semakin maju. SDN SADAGORI!!!! JUARA!!!

 

Galeri Foto Pemilihan Ketua Komite di SDN Sadagori 1 

 

1 / 3

Dokumentasi Pemilihan Ketua Komite di SDN Sadagori 1

2 / 3

Dokumentasi Pemilihan Ketua Komite di SDN Sadagori 1

3 / 3

Dokumentasi Pemilihan Ketua Komite di SDN Sadagori 1

4 / 3

Dokumentasi Pemilihan Ketua Komite di SDN Sadagori 1

5 / 3

Dokumentasi Pemilihan Ketua Komite di SDN Sadagori 1

6 / 3

Dokumentasi Pemilihan Ketua Komite di SDN Sadagori 1

7 / 3

Dokumentasi Pemilihan Ketua Komite di SDN Sadagori 1

8 / 3

Dokumentasi Pemilihan Ketua Komite di SDN Sadagori 1

9/ 3

Dokumentasi Pemilihan Ketua Komite di SDN Sadagori 1

10 / 3

Dokumentasi Pemilihan Ketua Komite di SDN Sadagori 1

11 / 3

Dokumentasi Pemilihan Ketua Komite di SDN Sadagori 1

12 / 3

Dokumentasi Pemilihan Ketua Komite di SDN Sadagori 1

13 / 3

Dokumentasi Pemilihan Ketua Komite di SDN Sadagori 1

14 / 3

Dokumentasi Pemilihan Ketua Komite di SDN Sadagori 1

15 / 3

Dokumentasi Pemilihan Ketua Komite di SDN Sadagori 1

16 / 3

Dokumentasi Pemilihan Ketua Komite di SDN Sadagori 1

17 / 3

Dokumentasi Pemilihan Ketua Komite di SDN Sadagori 1

18 / 3

Dokumentasi Pemilihan Ketua Komite di SDN Sadagori 1

19 / 3

Dokumentasi Pemilihan Ketua Komite di SDN Sadagori 1

20 / 3

Dokumentasi Pemilihan Ketua Komite di SDN Sadagori 1

21 / 3

Dokumentasi Pemilihan Ketua Komite di SDN Sadagori 1

22 / 3

Dokumentasi Pemilihan Ketua Komite di SDN Sadagori 1

23 / 3

Dokumentasi Pemilihan Ketua Komite di SDN Sadagori 1

24 / 3

Dokumentasi Pemilihan Ketua Komite di SDN Sadagori 1

25 / 3

Dokumentasi Pemilihan Ketua Komite di SDN Sadagori 1

26 / 3

Dokumentasi Pemilihan Ketua Komite di SDN Sadagori 1

27 / 3

Dokumentasi Pemilihan Ketua Komite di SDN Sadagori 1

28 / 3

Dokumentasi Pemilihan Ketua Komite di SDN Sadagori 1

ADSN1919

 KREDIT


Silahkan berlangganan untuk membaca Konten Premium, Kami mengemas berita dengan gaya bercerita

Konten Premium adalah salah satu jenis artikel pilihan yang tersedia di warkasa1919.com. Semua artikel yang dikunci dapat di akses cukup dengan menggunakan nomor ID langganan.

Artikel biasa adalah konten yang bisa diakses oleh semua pengunjung warkasa1919.com. Konten Premium adalah konten yang dapat diakses dengan sistem berlangganan pada situs dalam jaringan (online). Konten Premium disajikan dengan artikel yang lebih mendalam.

Cukup   daftar di sini lalu dapatkan kode unik setelah melakukan pembayaran.

  • Dengan berlangganan Konten Premium, Anda mendapatkan semua berita dan informasi yang tidak disajikan pada konten biasa.
  • Dengan berlangganan Konten Premium, berarti Anda turut membantu keberlangsungan blog ini.  juga mendukung keberlangsungan informasi yang akan menjadi sumber kepercayaan diri ketika membuat keputusan.
  • Untuk benefit-benefit sebesar itu, harga berlangganan Konten Premium tergolong murah dan sangat bermanfaat.

 Untuk transaksi berlangganan Konten Premium dapat memilih Metode Pembayaran

Cukup masukan kode unik, Konten Premium bisa diakses melalui berbagai perangkat digital, seperti telepon pintar (smartphone), komputer genggam tablet, laptop, atau komputer meja (desktop).

Ketentuan Umum

  1. Dengan memakai produk artikel berbayar ini berarti Anda setuju untuk terikat dan patuh pada syarat dan ketentuan yang berlaku.
  2. Syarat dan ketentuan ini dapat berubah sewaktu-waktu dan Kami tidak berkewajiban untuk memberitahukannya kepada Anda.
  3. Syarat dan ketentuan ini dibuat untuk kepentingan bersama, untuk menjaga hak dan kewajiban masing-masing pihak, dan tidak dimaksudkan untuk merugikan salah satu pihak.

Dukungan

  1. Pelayanan support hanya melalui WhatsApp 
  2. Support hanya berlaku dengan syarat dan ketentuan 
  3. Tidak ada jaminan support gratis akan selalui diberikan. Namun begitu, Anda tidak perlu khawatir. Selama Kami masih online, setiap chatt yang masuk akan selalu diusahakan untuk dibalas.

Pemesanan dan Pembatalan

  1. Semua yang sudah dipesan/beli tidak bisa dikembalikan untuk alasan apapun.

Pembayaran

  1. Mata uang yang dipakai untuk pembayaran adalah Rupiah (IDR).
  2. Pembayaran bisa melalui ATM, internet banking, mobile banking, setoran tunai, maupun transfer antarbank ke rekening bank yang telah kami informasikan kepada Anda.
  3. Pembayaran dianggap lunas jika uang telah kami terima sesuai dengan jumlah yang harus dibayarkan. Segera lakukan konfirmasi kepada kami melalui fitur Konfirmasi Pembayaran yang tersedia di Warkasa1919.com atau melalui telepon/WA/email.
  4. Bank : BNI No Rek : 0223432494 A/N : Warkasa. 
  5. Kirim bukti transfer pembayaran  dan informasi pemesanan ke WhatsApp

Artikel Konten Premium dapat di share link-nya, tetapi bagi yang belum berlangganan hanya bisa membaca sebagian kontennya.

Pilih Layanan Kami

Nikmati akses tanpa batas dan mari bergabung bersama Warkasa1919.com

  • Artikel Premium
  • Jasa
  • Buku

8 komentar untuk "Pemilihan Ketua Komite di SDN Sadagori 1 "

Anonim 10 September 2022 pukul 18.10 Hapus Komentar
Menarik. Terima kasih atas artikel
Warkasa1919 10 September 2022 pukul 18.12 Hapus Komentar
Selamat buat ketua komite yang terpilih dan sukses selalu buat mbak Din serta SDN Sadagori 1 nya ya🤝
Rumah Fiksi 1919 10 September 2022 pukul 18.14 Hapus Komentar
Sama2 terimakasih sudah mampir 🙏
Rumah Fiksi 1919 10 September 2022 pukul 18.15 Hapus Komentar
Iya, terimakasih ya mas, semoga berkenan blognya diisi artikel kegiatan sekolah 🙏
nianyayusuf 11 September 2022 pukul 05.11 Hapus Komentar
Selamat utk ketua terpilih
Rumah Fiksi 1919 11 September 2022 pukul 06.18 Hapus Komentar
Terimakasih Bu nia ☺️
Andi W E 17 September 2022 pukul 15.39 Hapus Komentar
Selamat kepada ketua komite yang sudah terpilih, semoga sukses dalam mengembangkan tugas ke depan.
Rumah Fiksi 1919 17 September 2022 pukul 19.44 Hapus Komentar
Aamiin terimakasih pak Andi berkenan mampir di blog ini